Sabtu, 17 November 2018

Perbandingan Produk Coklat SilverQueen dan Coklat Cadbury


  1. Perbandingan Produk

kriteria
Silverqueen
Cadbury
Varian produk
Memiliki 9 variasi produk (SilverQueen Classic,Chunky Bar,Crispy ,Bites,Caramel ,Cashew Crunch,Rocker, Montes, O‟Nuts)

Memiliki 6 variasi produk (Cadbury Dairy Milk, Zip, Zuppernut, Candy, Choclair,Assortment )

Kadungan susu
Menggunakan susu tapi tidak bayak
Memiliki kandungan susu yang banyak sehingga coklat lebih lembut
Packaging bervariasi
Peckaging berbentuk kardus dan kemasan plastik
Packaging berbentuk kardus kaleng,dan kemasan plastik











2. Perbandingan Harga 

Produk
Ukuran
Harga (Rp)
SilverQueen Classic
5 x 68 gram
49.490
33 gram
6.000
68 gram
10.000
SilverQueen Chunky Bar
15gram
2.690
39 gram
5.600
100 gram
15.000
SilverQueen Crispy
60 gram
10.000
SilverQueen Bites
45  gram
5.800
150 gram
35.190
SilverQueen Caramel
30 gram
3.790
54 gram
9.800
SilverQueen Cashew Crunch
35 gram
5,500
SilverQueen Rocker
-
3.800
SilverQueen Montes
55 gram
11.000
SilverQueen  O‟Nuts
88 gram
32.390


Produk
Ukuran
Harga (Rp)
Cadbury Dairy Milk

40 gram
6990- 8.390
75 gram
13.500
100 gram
11.490-13.790
175 gram
24.990
Cadbury Zip
19 gram
2.490
Cadbury Zuppernut
19 gram
6.490
Cadbury Candy
49 gram
6.490
Cadbury Choclair
200 gram
26.690
190 gram
26.690
Cadbury Assortment
130 gram
29.990

33. perbandingan tempat 
Produk silverqueen
Seluruh produk SilverQueen didistribusikan oleh PT. Nirwana Lestari dengan  skala nasional dan dapat ditemukan pada: 
a)      Pasar Tradisional 
Kios-kios kecil di tempat umum, warung-warung pada daerah perumahan, pasar-pasar tradisional, serta kedai-kedai rokok. 
b)      Pasar Modern 
Indomaret, Alfamart, Circle K, 7-Eleven, dan sebagainya. 
c)      Retailer
Giant, Carrefour, Hypermart, Lottemart dan sebagainya. 
Produk Cadbury
a)      Kios-kios kecil di tempat umum, warung-warung pada daerah perumahan, pasar-pasar tradisional. 
b)     Pasar Modern 
Indomaret, Alfamart, Circle K, 7-Eleven, dan sebagainya. 
c)      Retailer
Giant, Carrefour, Hypermart, Lottemart dan sebagainy

44. Perbandingan Cara Promotion
Produk silverqueen
Promosi yang dilakukan SilverQueen antara lain: 
a)      Advertising
TVC, In-store Standing Banner, In-store Product Display, Brand Activation, dan lain-lain. 
b)      Event
Talkshow Interaktif SilverQueen di Kidzania (2011) 
c)      Sales Promotion
·         SilverQueen Bike To Santai (2011) 
·          SilverQueen Funtastic Lucky Draw (2011) 
d)     Sponsorship
Kidzania; Pabrik Cokelat SilverQueen 
sebuah pusat rekreasi berkonsep edutainment yang unik bagi anak-anak usia 4-16 tahun serta orang tua nya. Kidzania dibangun khusus menyerupai replika sebuah kota yang sesungguhnya, namun dalam ukuran anak-anak, lengkap dengan jalan raya, bangunan, ritel juga berbagai kendaran yang berjalan di sekeliling kota. Di kota ini, anak-anak memainkan peran orang dewasa sambil mempelajari berbagai profesi (Kidzania.co.id). Di establishment ini anak-anak akan mengikuti pelatihan sebagai pekerja pabrik cokelat, membuat cokelat dengan menggunakan bahan-bahan berkualitas tinggi yang disponsori oleh SilverQueen (Ceres). 

Produk Cadbury
a)      Advertising
TVC, In-store Standing Banner, In-store Product Display, Brand Activation, dan lain-lain. 
b)      Interactive Marketing
·         Cadbury Especially for You (2011) 
·         Cadbury Hepi Mode On (2011)
c)      Online Marketing
Cadbury secara aktif melangsungkan promosinya pada dunia online, yaitu melalui akun Twitter dan Facebook. Cadbury menyelenggarakan kuis-kuis kecil harian bagi follower akun Twitter-nya. Kuis-kuis tersebut berhadiah paket-paket cokelat Cadbury. 

55. Target market
target market coklat silverqueen dan Cadbury memiliki target market yang sama jika di lihat dari beberapa aspek seperti dibawah ini:
a)      Demografis 
·         Pria dan Wanita 
·         Usia 15-24 tahun 
·         SES A-B-C 
b)      Geografis 
·         Penduduk daerah urban-suburban; perkotaan
c)      Psikografis 
·         Berjiwa muda 
Target market yang disasar oleh SilverQueen dan Cadbury adalah orang-orang berjiwa muda yang energik dan fun. SilverQueen juga dapat dilihat mulai melebarkan target market-nya kepada kelompok usia lebih muda dengan menggandeng Kidzania dan mendirikan establishment. 
·         Memiliki banyak aktivitas 
Target market SilverQueen dan Cadbury adalah orang-orang yang memiliki banyak aktivitas setiap harinya. Meskipun mobilisasi tinggi dan jadwal padat, mereka tidak lupa meluangkan waktu untuk ber-‟santai‟ dengan cara mereka masing-masing. „santai‟ bagi mereka tidak berarti pasif, melainkan aktif; melakukan aktivitas yang mereka gemari. 
·         Menikmati hidup 
Target market SilverQueen dan Cadbury  menyadari pentingnya menikmati hidup. Hal-hal inilah yang membedakan cara mereka untuk mendefinisikan „santai‟. Meskipun disibukkan oleh banyak aktivitas, mereka tetap melakukan hal-hal yang mereka sukai untuk bersenang-senang dan ber-„santai




sumber :


2 komentar:

  1. Aku kurang suka SilverQueen malah. SilverQueen terlalu manis bagiku, dan kurang milky 🐄🍫 . Cadbury Diary Milk is my favourite 😍😘🍫 . Susu ketemu Cokelat, terus masuk ke lidah, rasa nya seperti surga~ .
    .
    Aku curiga apa Cadbury Diary Milk itu mengandung 1 setengah gelas susu ?? Perhati-in Logo Merk nya deh 😂😂
    .
    Sayaang bgt, Cadbury Chocolate itu impor dari Malaysia 😞 . Padahal itu cuma Cokelat Batangan (>_<) . Kenapa mereka ga bikin pabrik di Indonesia aja sih ?
    .
    Van Houten juga enak ♥ . Tapi ga tau beli nya di mana (?) Chocolate Van Houten itu langka.
    .
    Kalo saya di suruh milih antara Milk Chocolate Cadbury & Van Houten, ibarat nya tuh di suruh milih Raisa / Isyana ? 😂😂

    BalasHapus
  2. Enak Cadbury kayaknya 🤔

    BalasHapus

KONSEP BASIS DATA

Perbedaan sistem file tradisional & sistem file basis data 1. Sistem File Tradisional Record-record yang disimpan dalam file dan...